Cara menambah tombol Like Facebook di blogspot
Selasa, 26 Februari 2013
8
komentar
Pada kesempatan ini Blog M akan memberikan panduan untuk membuat tombol Like Facebook di blog, ada dua cara untuk membuat tombol Like Facebook, nah bagaimana caranya ikuti langkah dibawah ini :
1. Buka Dasbor blog kalian
2. Pilih "Template"
3. Lalu klik "Edit HTML", dan berikan centang pada "Expand Template Widget"
4. Pikirkan terlebih dahulu mau diletakan dimana Tombol Like Facebook nya
5. Pilih langkah no 6 jika ingin Tombol Like Facebook diletakan di atas postingan
6. Kemudian carilah kode <div class='post-header-line-1'/>, untuk mempermudah pencarian tekan CTRL + F atau tekan F3
7. Copy Paste kan salah satu kode script dibawah, tepat diatas <div class='post-header-line-1'/>
8. Kemudian jika ingin diletakan di bawah postingan
9. Carilah kode <div class='post-footer'>, lalu Copy Paste kan salah satu kode script dibawah, tepat dibawah <div class='post-footer'>,
10. Klik "pratinjau" jika ingin melihat hasilnya, sebelum disimpan
KODE PERTAMA
Hasilnya seperti ini :
KODE KEDUA
Hasilnya seperti ini :
Dan jika ingin melihat cara yang kedua, silakan baca artikel Blog M yang ini
TERIMA KASIH SUDAH MEMBACA ARTIKEL SAYA
Judul: Cara menambah tombol Like Facebook di blogspot
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bisa bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://blog-madesu.blogspot.com/2013/02/cara-membuat-tombol-like-facebook-di.html.
Terimakasih banyak Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
8 komentar:
Terima kasih gan atas infonya
http://pray7.blogspot.com/
Sama-sama gan..
gan scriptnya ada yg error muncul pesan "Kesalahan saat mengurai XML, baris 1421, kolom 132: The reference to entity "layout" must end with the ';' delimiter" dah saya otak atik masang tuh tanda ; tpi ttp gk bisa hehehe
Coba diulangi lagi dari awal gan, mungkin akan berhasil...
Thanks gan atas tutorialnya.. :-)
Bagi yang ingin mengoleksi kumpulan cerpen, silahkan kunjungi http://cerpen-46p.blogspot.com
Sama-sama agan permana..
salam kenal gan http://idegemilang.blogspot.com/
Sangat bermanfaat tutornya, thanks...
:-)
Visit & follow back my blog...
http://satu-satu-delapan.blogspot.com/
Posting Komentar